Selain itu, jangan lupa untuk mencantumkan tingkat pendidikan dan pelatihan yang pernah diikuti.
Pastikan pendidikan dan pelatihannya dikuasai dengan benar dan sesuai dengan persyaratan yang diminta.
4. Pengalaman organisasi
Tidak hanya tingkat pendidikan dan pelatihan, pengalaman organisasi juga penting dicantumkan. Cantumkanlah peran kita dalam organisasi tersebut beserta tanggung jawabnya.
5. Keahlian Khusus
Cantumkan juga keahlian khusus yang dapat dilakukan. Misalnya, kemampuan mengolah data, penggunaan aplikasi tertentu, hingga strategi tertentu.
6. Pencapaian
Pencapaian bisa dituliskan, berdasarkan pelatihan, pendidikan, dan pengalaman organisasi yang kita capai. Sehingga, dapat memberikan nilai tambah pada daftar riwayat hidup yang kita buat.
Cara Membuat Daftar Riwayat Hidup
- Daftar riwayat hidup dibuat dengan jelas dan mudah dipahami.
- Daftar riwayat hidup dibuat dengan jujur.
Baca Juga: Cari Jawaban Materi Kelas 6 SD/MI Tema 5, Apa Tujuan Pembuatan Riwayat Hidup?
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Masmedia |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR