Bobo.id - Teman-teman kelas 5 SD, jangan lupa persiapkan diri untuk Ujian Tengah Semester (UTS), yuk!
Oia, kerjakan juga latihan soal UTS Bahasa Inggris kelas 5 SD semester 1 berikut ini.
Soal yang Bobo susun ini adalah rangkuman dari materi kelas 5 SD yang dipelajari di semester 1.
Silahkan kerjakan soalnya berikut ini dan jangan lupa untuk mencocokkan jawaban kalian dengan kunci jawaban di bawah, ya!
Contoh Soal UTS Bahasa Inggris Kelas 5 SD Semester 1
Kerjakan soal pilihan ganda berikut ini dengan memilikis satu jawaban yang tepat!
1. The teacher writes on the whiteboard using a ...
A. Chalk
B. Marker
C. Pen
D. Pencil
2. We eat lunch at school in the...
A. Canteen
B. School yard
C. Teacher room
D. Gym
3. Jane: Hello, what's up?
Niki: ....
Baca Juga: Contoh Latihan Soal UTS Bahasa Inggris Semester 1 Kelas 6 SD
A. You are okay.
B. Good to hear that.
C. Just fine, thanks.
D. No problem.
4. Nina: ...
Ella: Pretty well, how about you?
A. What is your business?
B. Hello!
C. Good afternoon!
D. How's everything?
5. Alessandra' ... are blue.
A. Hair
B. Eyes
C. Lips
D. Teeth
6. Edo has pointed...
A. Hair
B. Eyes
C. Cheeks
D. Nose
7. These are part of the body in the face, except...
A. Cheeks
B. Chin
C. Forehead
D. Neck
8. You can find these things in the kitchen, except...
Baca Juga: Contoh Soal UAS Bahasa Inggris Esai Kelas 5 SD Kurikulum 2013 Beserta Jawaban
A. Mattress
B. Stove
C. Fridge
D. Sink
9. I brush my teeth in the...
A. Bathroom
B. Bedroom
C. Kitchen
D. Living room
10. Elena: Hi, my name is Elena.
Fiona: Hi, Elena. ...
A. Good day!
B. Nice to meet you!
C. Everything is nice!
D. Look at me.
11. Keke: Hi, everyone, my name is Keke.
Keke is ...
A. Introducing herself
B. Introducing others
C. Introducing a friend
D. Introducing to one person
12. Sifa: Rudi, please meet my brother. This is Akbar.
What Sifa does?
Baca Juga: Contoh Soal UAS Bahasa Inggris kelas 5 Semester 2, Pilihan Ganda dan Esai Serta Jawabannya
A. Introducing herself to Rudi
B. Introduing Akbar to herself
C. Introducing Akbar to Rudi
D. Introducing Rudi to his brother
13. Anika want to introduce her sister to her teacher.
What can Anika say to her teacher, Mrs. Mason?
A. Mrs. Mason, let me introduce myself
B. Mrs. Mason, let me introduce you to my sister
C. Mrs. Mason, let my sister introduce herself to you
D. Mrs. Mason, let me introduce my sister
14. I eat cereal for ... before I go to school.
A. Dinner
B. Lunch
C. Breakfast
D. Snack
15. It's 18 PM! I have to cook spagetti for ...
A. Brunch
B. Dinner
C. Snack
D. Dessert
Teman-teman, jika sudah selesai mengerjakan soal di atas, saat kita cocokkan dengan kunci jawaban di bawah, ya!
Kunci Jawaban
1. B 11. A
2. A 12. C
3. C 13. D
4. D 14. C
5. B 15. B
6. D
7. D
8. A
9. A
10. B
Baca Juga: 30 Contoh Soal UAS Bahasa Inggris Kelas 5 Semester 2 Beserta Jawaban
----
Baca Lagi! |
Kerjakan soal UTS Bahasa Inggris kelas 5 SD dari nomor 1 (halaman 1) |
Tonton video ini juga, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Source | : | Bobo |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR