Apa itu listrik?
Jawaban:
Listrik adalah aliran yang bermuatan elektron dan dialirkan melalui sebuah penghantar agar berguna bagi kehidupan manusia sehari-hari.
Energi listrik jika sampai ke alat-alat elektronik, maka akan diubah menjadi energi lain agar alat elektronik bisa berfungsi.
Selain itu, secara umum, listrik adalah daya yang muncul karena adanya gesekan dari proses kimia.
Listrik sendiri dibagi menjadi dua jenis, yaitu listrik statis dan listrik dinamis.
Jenis Listrik
1. Listrik Statis
Listrik statis adalah tidak seimbangnya muatan listrik pada permukaan benda. Namun, muatan listrik tetap ada sampai arus listriknya berpindah, karena bersifat sementara.
2. Listrik Dinamis
Baca Juga: Jangan Sampai Tertukar, Ini 6 Perbedaan Kompor Induksi dan Kompor Listrik, Sudah Tahu?
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | kemendikbud.go.id |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR