Lama kelamaan air yang ada di dalam serat pakaian akan menuap dan membuat baju menjadi kering.
2. Panen Garam
Peristiwa kedua adalah proses pembuatan garam dari air laut.
Air laut memiliki kandungan garam di dalamnya, yang untuk bisa mendapatkannya perlu dilakukan proses penguapan.
Para petani garam akan mengumpulkan air laut lalu membiarkannya terkena sinar matahari dalam waktu lama.
Lama kelamaan air akan berubah menjadi gas dan butiran garam akan terlihat dan bisa dipanen.
3. Aseton
Contoh lain dari perubahan wujud ini adalah penggunaan cairan aseton.
Aseton merupakan cairan pembersih cat yang bisa dengan mudah menguap saat berada di ruang terbuka.
Cairan ini memiliki titik didih yang rendah, sehingga membuatnya mudah menguap saat terkena udara luar atau suhu ruangan.
4. Tanspirasi
Baca Juga: Mengelompokkan Benda Berdasarkan Wujudnya, Materi Kelas 3 SD Tema 3
Source | : | Kompas.com,kbbi.web.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR