Manusia hidup dalam satu ekosistem dengan binatang sehingga keberadaan binatang juga berpengaruh pada rantai makanan yang ada di Bumi.
Cara ini juga diharapkan bisa mengurangi adanya kepunahanan binatang dengan meningkatkan rasa kepedulian pada binatang.
Hak asasi binatang ini terdiri dari lima poin kebebasan, yang akan disebutkan berikut ini.
1. Bebas dari rasa tidak nyaman.
2. Bebas dari rasa lapar dan haus.
3. Bebas dari rasa sakit dan dilukai.
4. Bebas dari rasa takut dan stres.
5. Bebas mengekspresikan tingkah laku alami yang dimiliki.
Dengan memahami hak-hak dari binatang ini, teman-teman harus mulai memperlakukan binatang dengan cara yang lebih baik.
Baca Juga: Bikin Gemas, Kungkang Ini Tak Mau Tidur Sebelum Digendong Seperti Bayi oleh Pengasuhnya
Pastikan teman-teman tidak merampas hak-hak dari binatang dengan mengganggu atau melakukan perburuan ilegal.
Nah, itu tadi link twibbon serta penjelasan tentang peringatan Hari Hak Asasi Binatang.
----
Kuis! |
Tahun berapa Hari Hak Asasi Binatang di tetapkan? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Tonton video ini, yuk!
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.
Source | : | Kompas.com,GridKids.id |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR