Bobo.id - Masa pubertas dialami oleh anak laki-laki dan perempuan karena menjadi masa peralihan dari anak-anak menjadi dewasa.
Apakah teman-teman sudah mengalami pubertas? Perubahan mental dan fisik apa saja yang teman-teman rasakan saat masa pubertas?
Pembahasan tentang masa pubertas akan diketahui melalui pelajaran tematik kelas 6 SD/MI, Tema Menuju Masyarakat Sejahtera, Subtema 1: Masyarakat Peduli Lingkungan.
Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA), materinya adalah Masa Puber, tepatnya halaman 21.
Namun, sebelum mengerjakan soal latihan dan menemukan kunci jawabannya, teman-teman dapat menyimak materinya secara singkat terlebih dahulu.
Anak laki-laki dan perempuan yang mengalami masa pubertas pasti akan mengalami perubahan, baik secara mental atau fisik.
Perubahan tersebut wajar dan menjadi bagian dari proses pertumbuhan manusia, dari anak-anak menjadi dewasa dengan melewati masa pubertas di usia remaja.
Perubahan fisik adalah perubahan yang bisa dilihat saat masa pubertas, anak laki-laki dan perempuan akan mempunyai ciri fisik yang berbeda dari sebelumnya.
Untuk mengetahui lebih lanjut, kerjakanlah soalnya yang ada di buku. Apakah teman-teman sudah selesai mengerjakan soal-soalnya?
Kalau sudah, coba cocokkan dengan kunci jawaban di bawah ini, ya.
Apakah yang kamu ketahui mengenai perubahan primer pada masa pubertas?
Cara Cek Daya Tampung dan Peminat Prodi di Berbagai PTN pada Jalur UTBK SNBT 2025
Source | : | Masmedia |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR