Bobo.id - Menurut KBBI, sejahtera adalah keadaan aman sentosa dan makmur, selamat atau terlepas dari segala macam gangguan.
Kesejahteraan sosial wajib diberikan pemerintah kepada warga negaranya.
Oleh karena itu, program pemerintah yang punya tujuan untuk menyejahterakan warga negaranya harus kita dukung.
Hal-hal positif yang bisa teman-teman lakukan untuk memajukan kesejahteraan umum bisa dilakukan dengan membayar pajak, menjaga fasilitas umum, menjaga persatuan dan kesatuan, hingga gotong royong sesama warga negara.
Sebelum mengetahui kunci jawabannya, simak pembahasan tentang kesejahteraan yang dapat diketahui melalui pelajaran tematik kelas 6 SD/MI, Tema Menuju Masyarakat Sejahtera, Subtema 3: Masyarakat Sejahtera, Negara Kuat.
Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS), materinya adalah Sikap Menuju Kehidupan Sejahtera, tepatnya halaman 70.
Namun, sebelumnya teman-teman bisa mencoba mengerjakan soalnya sendiri terlebih dahulu.
Apakah teman-teman sudah selesai mengerjakan soal-soalnya? Kalau sudah, coba cocokkan dengan kunci jawaban di bawah ini, ya.
Bagaimanakah makna kesejahteraan umum bagi warga negara?
Jawaban:
Kesejahteraan adalah sesuatu yang diinginkan oleh semua warga negara baik disadari atau tidak disadari.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 2, Apa Pengaruh Kegiatan Ekonomi terhadap Kesejahteraan Masyarakat?
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Source | : | Masmedia |
Penulis | : | Thea Arnaiz |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR