- Konferensi Meja Bundar
Perundingan dalam masa mempertahankan kemerdekaan ini dilakukan beberapa kali kali Belanda sempat melanggar perjanjian dengan melakukan Agresi Militer I dan II.
Masa-masa awal kemerdekaan Indonesia belum menjadi negara kesatuan, melainkan menjadi negara serikat yang merupakan bagian Uni Indonesia-Belanda.
Deskripsi perjuangan Indonesia saat mengisisi kemerdekaan adalah mengubah Republik Indonesia Serikat (RIS) menjadi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Bentuk negera federal RIS ditentang rakyat Indonesia karena rakyat ingin merdeka seluruhnya dari Belanda.
Perjuangan pun berlanjut dengan cara perundingan dan perlawanan fisik.
Akhirnya, pada tanggal 17 Agustus 1950 di Jakarta, Presiden Soekarno mengumumkan terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Dengan demikian, berlakukah UUDS Negara Kesatuan RI dan bubarnya Negara Republik Serikat yang beribu kota di Yogyakarta.
d. Masa Mengisi Kemerdekaan
Setelah merdeka menjadi NKRI, bentuk perjuangan Indonesia adalah menghadapi konflik dalam negeri.
Contohnya konflik keberagaman masyarakat hingga konflik ideologi, contohnya adalah G30S/PKI.
Baca Juga: Faktor Pemicu dan Kronologis Pergerakan Nasional Indonesia Melawan Penjajah
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | kemendikbud.go.id,Kompas |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR