15. Memaksa seseorang untuk diam.
Faktor Penyebab Pelanggaran HAM
Pelanggaran Hak Asasi Manusia dapat terjadi karena beberapa faktor penyebab, yang dibedakan menjadi faktor eksternal dan faktor internal.
Faktor eksternal adalah faktor yang ada di luar diri manusia dan mendorong untuk melakukan pelanggaran hak asasi manusia atau HAM.
Sedangkan faktor internal adalah faktor dari dalam diri manusia yang mendorong untuk melakukan pelanggaran HAM orang lain.
Adapun contoh faktor eksternal penyebab pelanggaran HAM antara lain sebagai berikut.
- Penyalahgunaan kekuasaan
- Tidak tegasnya aparat penegak hukum
- Penyalahgunaan teknologi
- Tingginya kesenjangan sosial dan ekonomi
Sementara itu, contoh faktor internal penyebab pelanggaran HAM antara lain sebagai berikut.
- Rendahnya kesadaran tentang HAM
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR