4. Saling Menghargai
Setiap orang pasti memiliki perbedaan, karena itu penting untuk adanya sikap saling menghargai.
Dengan adanya sikap itu, teman-teman sudah menjalankan salah satu pola hidup rukun.
Tidak mengejek teman dan mengizinkan orang lain melakukan ibadah adalah contoh saling menghargai.
Nah, itu tadi penjelasan cara hidup rukun yang bisa teman-teman contoh dan dampaknya pada bangsa Indonesia.
----
Kuis! |
Kenapa masyarakat Indonesia perlu untuk hidup rukun? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan dunia satwa? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Bobo Funfair Digelar di Semarang, Bisa Ketemu Bobo Sekaligus Wisata Kuliner Nusantara
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR