d. Kalor menyebabkan ukuran panjang, lebar, dan tebal suatu benda berubah.
Jawaban:
b. Kalor menyebabkan gerakan partikel zat semakin cepat.
Sebab, pemuaian zat padat menyebabkan gerakan partikel semakin cepat sehingga memerlukan ruangan antara partikel yang lebih besar.
4. Dari pernyataan di bawah ini yang bukan termasuk contoh pemuaian pada zat cair adalah...
a. Minuman kaleng bersoda akan menimbulkan banyak buih saat dibuka.
b. Minyak dapat memuai karena panas yang diterima.
c. Gelas kaca dapat pecah jika langsung dituang dengan air mendidih.
d. Air raksa pada termometer yang memuai dan menyusut karena perubahan suhu.
Jawaban:
c. Gelas kaca dapat pecah jika langsung dituang dengan air mendidih.
Baca Juga: Contoh Soal PAS Kelas 7 SMP Materi Jenis Zat dan Perubahannya
Cara Bersikap terhadap Barang yang Dipakai, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR