Perbedaan kebutuhan dan keinginan adalah: kebutuhan memiliki sifat yang lebih mengikat.
Artinya, kebutuhan tersebut wajib atau harus dipenuhi demi keberlangsungan hidup.
Sedangkan, keinginan tidak bersifat mengikat.
Sebab, jika suatu keinginan tidak dipenuhi, keberlangsungan hidup manusia tidak terganggu selama kebutuhan tetap terpenuhi.
Contoh Kebutuhan dan Keinginan
Nah, itulah pengertian dan perbedaan kebutuhan dan keinginan dalam ilmu ekonomi, ya.
Sekarang, perhatikan masing-masing 5 contoh kebutuhan dan keinginan kita sebagai pelajar saat ini.
a. 5 Contoh Kebutuhan
1. Sandang (pakaian),
2. Pangan (makanan dan minuman),
3. Papan (tempat berlindung dan tinggal dengan aman, seperti rumah, kos, atau kontrakan),
Baca Juga: Fungsi Pasar dalam Rantai Ekonomi: Distribusi, Pembentuk Harga, dan Promosi
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR