Selain itu, hubungan bilateral juga dilakukan untuk mendapatkan keuntungan pada kedua belah pihak.
Istilah bilateral biasanya diaplikasikan pada persoalan politik, ekonomi dan keamanan antar dua negara.
Hubungan bilateral bisa terjadi bila kedua negara memiliki hubungan diplomatik dan saling menempatkan wakilnya di setiap negara.
Jenis hubungan internasional ini biasa dilakukan karena ada tiga motif tertentu.
- Memelihara kepentingan nasional.
- Memelihara perdamaian.
- Meningkatkan kesejahteraan ekonomi.
Contoh Hubungan Internasional Bilateral Indonesia
1. Indonesia dan Amerika Serikat
Indonesia memiliki hubungan bilateral dengan Amerika Serikat dan sudah terjalin cukup lama.
Hubungan diplomatik ini ditandai dengan dibukanya kedutaan besar pada masing-masing negara.
Baca Juga: 4 Contoh Hubungan Internasional Regional Indonesia dan Penjelasannya
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR