Bobo.id - Berikut ini adalah berbagai contoh pengaruh positif kemajuan iptek di bidang politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan (Hukum, Pertahanan, dan Keamanan).
Namun sebelum itu kita pahami terlebih dahulu tentang kemajuan iptek, ya.
Kemajuan iptek adalah saat maju dan berkembangnya Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (Iptek) di dunia.
Misalnya, pada zaman dahulu kita harus mengirim surat atau telegram untuk berkomunikasi dengan seseorang yang jaraknya jauh.
Seiring berjalannya waktu dan adanya kemajuan iptek, sekarang kita sudah bisa berkomunikasi lewat telepon atau bahkan aplikasi di ponsel.
Dilihat dari perkembangannya, kemajuan iptek memang memberikan pengaruh positif pada kehidupan manusia.
Nah, sekarang kita cari tahu apa saja pengaruh positif kemajuan iptek di bidang politik, ekonomi, sosial budaya, dan pertahanan.
Pengaruh Positif Kemajuan Iptek di Bidang Politik
- Memunculkan nilai-nilai kehidupan politik yang dahulunya dianggap tabu.
- Menanamkan nilai-nilai keterbukaan, kebebasan dan demokrasi dalam politik Indonesia.
- Mencegah dan mengurangi adanya korupsi, kolusi, dan nepotisme.
Baca Juga: 10 Pengaruh Positif dan Negatif Kemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Bidang Politik
Penulis | : | Sarah Nafisah |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR