3. Cerita akan memiliki masalah atau konflik yang menjadi puncak dari cerita.
4. Memiliki rangkaian urutan waktu yang pas.
5. Memiliki unsur-unsur teks seperti tokoh, latar, aur, dan tema.
Dengan mengenali ciri dan struktur teman-teman bisa dengan mudah mengenali jenis cerita atau teks yang dibaca.
Nah, itu penjelasan tentang cerita narasi yang memiliki empat urutan struktur cerita.
----
Kuis! |
Apa tujuan dibuatnya cerita narasi? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Contoh Bentuk Kesenian Tradisional di Indonesia, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR