Bobo.id - Teman-teman kelas 4 SD akan mendapat materi Accessories, yang termasuk dalam pelajaran Bahasa Inggris kelas 4 SD semester 1.
Accessories berarti perhiasan atau peralatan ekstra.
Pelajaran Bahasa Inggris kelas 4 SD menitikberatkan pada mempelajari banyak kosakata atau vocabulary di lingkungan sekitar kita.
Salah satunya adalah mempelajari kosakata baru mengenai benda atau hal yang umumnya kita pakai.
Mempelajari banyak vocabulary baru bisa membantu kita belajar Bahasa Inggris ke depannya, lo.
Kemampuan vocabulary bisa meningkatkan kemampuan speaking, listening, reading, hingga writing.
Yuk, kita pelajari contoh vocabulary materi Accessories!
Kosakata Accessories
- Anting = Earring
- Arloji = Watch
- Berlian/intan = Diamond
Baca Juga: 6 Contoh Dialog Materi Asking for Clarification Bahasa Inggris
Source | : | dictionary.cambridge.org |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR