6. Konghucu: kitab suci agama Konghucu disebut dengan Wu jing dan Si Shu.
Sikap yang Menunjukkan Toleransi Agama
Dengan adanya enam jenis agama di Indonesia, masyarakat terbiasa untuk mengembangkan sikap untuk menunjukkan toleransi agama. Berikut ini contohnya.
1. Membantu tetangga tanpa membeda-bedakan agamanya.
2. Hidup rukun sesama anggota masyarakat yang berbeda agama.
3. Menghormati tetangga atau keluarga yang berbeda agama saat sedang beribadah.
4. Membantu terwujudnya ketenangan dan kenyamanan tempat ibadah semua agama di sekitar lingkungan.
5. Tidak membuat keributan di sekitar rumah ibadah agama apapun.
6. Menghormati setiap hari besar keagamaan yang diperingati di Indonesia.
7. Tidak membeda-bedakan orang berdasarkan agamanya.
8. Membantu menjaga kebersihan tempat ibadah di sekitar lingkungan.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 4 SD Tema 7, Contoh Sikap Menghadapi Keragaman Suku Bangsa
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR