Karena itu, proses distribusi bisa dilakukan secara langsung dan tidak langsung.
4. Perlu Kerja Sama
Kerja sama menjadi hal yang penting dalam ekonomi kreatif, misalnya kerja sama antara pengusaha dan pemerintah yang mengatur kebijakan.
5. Berbasis Ide
Ide menjadi hal utama dalam bidang ekonomi kreatif, karena dari satu ide bisa dikembangkan untuk menciptakan sebuah inovasi baru.
6. Tidak Ada Batasan
Dalam ekonomi kreatif juga tidak ada batasan sehingga setiap orang bisa menciptakan suatu produk.
Manfaat Ekonomi Kreatif
Adanya ekonomi kreatif juga memberikan banyak manfaat pada masyarakat. Berikut beberapa manfaat dari ekonomi kreatif.
1. Ekonomi kreatif berpengaruh pada banyaknya lapangan pekerjaan baru.
2. Masyarakat jadi lebih kreatif dan memiliki ide baru yang unik.
Baca Juga: 9 Analisis Pengaruh Globalisasi Terhadap Aspek Ekonomi, Teknologi, dan Budaya
Source | : | Gramedia.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR