Penggunaan kompos pada tanah akan membuat tanah menjadi subur serta meningkatkan daya ikat air terhadap tanah.
Manfaat Kompos
- Kompos bisa meningkatkan kesuburan tanah.
- Memperbaiki karakteristik dan struktur tanah.
- Membantu meningkatkan aktivitas mikroba pada tanah.
- Menyediakan unsur hara pada tanah.
- Menekan pertumbuhan penyakit pada tanaman.
- Menyediakan vitamin dan hormon yang dibutuhkan oleh tanaman.
Perbedaan Kompos dan Humus
Dari penjelasan tersebut, kompos dan humus memang memiliki manfaat yang tidak jauh berbeda.
Tapi keduanya terbentuk dengan cara yang berbeda serta bahan pembentuk yang berbeda.
Baca Juga: 6 Contoh Organel Sel pada Sel Tumbuhan, Lengkap dengan Fungsinya
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | RimbaKita.com |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR