Bobo.id - Pada materi kelas 5 SD tema 8 subtema 2, kita akan belajar bersama tentang perubahan lingkungan alam sekitar.
Lingkungan alam adalah lingkungan yang sudah ada tanpa harus dibuat oleh manusia, seperti daratan, perairan, dan udara.
Alam punya peran penting bagi kehidupan manusia, mulai dari penyedia bahan makanan dan pakaian hingga sumber kesehatan.
Jika lingkungan alam terganggu, maka akan terjadi perubahan lingkungan. Penyebabnya ada faktor alam dan faktor manusia.
Banjir, lahar, panas, gunung meletus, gempa, dan tsunami merupakan contoh perubahan lingkungan akibat faktor alam.
Sementara perubahan lingkungan akibat faktor manusia seperti pemanfaatan alam secara berlebih hingga pembuangan limbah ke lingkungan alam.
Pada buku tematik halaman 52, tersedia Gambar A dan Gambar B. Setelah mengamati, kita diminta menjawab pertanyaan.
Apakah teman-teman sudah menemukan jawabannya? Kali ini Bobo akan memberikan alternatif jawaban untuk soal halaman 52. Simak, yuk!
1. Apa komentarmu melihat kedua gambar tersebut?
Jawaban:
Dari kedua gambar tersebut, baik gambar A maupun gambar B menunjukkan dua kondisi alam yang jauh berbeda.
Baca Juga: Cari Jawaban Kelas 5 SD Tema 6, Apa yang Dimaksud dengan Lingkungan Alam?
Source | : | Kompas.com,Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR