Bobo.id - Sikap selektif terhadap pengaruh kemajuan Iptek harus dimiliki oleh sebuah bangsa.
Meskipun kemajuan Iptek sangat penting bagi kemajuan negara, Iptek memiliki berbagai pengaruh.
Selain pengaruh positif, kemajuan Iptek juga memiliki pengaruh negatif.
Nah, pengaruh kemajuan Iptek ini juga terjadi pada berbagai bidang, salah satunya bidang ekonomi dan bidang sosial budaya.
Salah satu dampak negatif kemajuan Iptek di bidang ekonomi adalah pengurangan lapangan pekerjaan dan rentan terjadi kejahatan dunia siber, contohnya seperti penipuan.
Salah satu dampak negatif kemajuan Iptek di bidang sosial ekonomi adalah meningkatnya ketidaksetaraan sosial dan pergeseran nilai-nilai sosial ekonomi.
Oleh sebab itu, kita harus memiliki sikap selektif terhadap kemajuan Iptek di bidang ekonomi dan bidang sosial budaya.
10 Sikap Selektif Terhadap Kemajuan Iptek Bidang Ekonomi
Untuk menghadapi dampak negatif kemajuan Iptek bidang ekonomi, berikut ini adalah contoh sikap selektifnya:
1. Membangun kesadaran dan pemahaman yang lebih baik tentang dampak negatif kemajuan Iptek pada ekonomi dan masyarakat.
2. Membuat upaya untuk memprediksi dampak negatif dari teknologi tertentu pada ekonomi dan masyarakat sebelum diterapkan.
Baca Juga: Cara Menyikapi Pengaruh Positif dan Negatif Kemajuan IPTEK di Bidang Ekonomi
MILKU Milk Farm Hadir di KidZania Jakarta, Ajak Anak-Anak Menjadi Peternak Sapi
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Niken Bestari |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR