Sebagai tulang yang menopang tubuh, tulang kering justru rentan terasa sakit saat terbentur, lo.
Ada beberapa alasan yang membuat tulang kering rentan terasa sakit.
1. Kepadatan Tulang
Tulang kering memiliki kepadatan yang lebih tinggi dibandingkan dengan tulang lain di sekitarnya.
Hal ini membuatnya lebih keras dan lebih sulit menyerap kejutan atau dampak saat terbentur.
Sehingga saat terbentuk, bagian tulang kering akan menyebabkan nyeri yang menyebar ke hampir seluruh kaki.
2. Tidak Adanya Jaringan Lunak
Tulang kering juga hanya memiliki sedikit jaringan lunak yang menutupinya.
Tentu ini berbeda dengan bagian tulang lain yang memiliki pelindung berupa jaringan lunak.
Kondisi ini membuat tulang kering lebih mudah terkena dampak langsung tanpa banyak lapisan jaringan lunak yang bisa menyerap kejutan.
3. Posisi
Baca Juga: 7 Jenis Sendi pada Tubuh Manusia, Ada Sendi Engsel hingga Peluru
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR