Bobo.id - Apa saja sekolah SMP negeri terbaik di Ciamis versi Kemendikbud?
Beberapa sekolah di Jawa Barat sudah menyelenggarakan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB).
Minggu ini adalah masa pengumuman dan daftar ulang untuk PPDB jenjang SMP di Jawa Barat tahun pelajaran 2023/2024.
Bagi teman-teman yang masih mencari sekolah lanjutan, berikut ini rekomendasi SMP negeri di Ciamis, Jawa Barat.
Yuk, simak bersama! Kira-kira adakah calon sekolahmu?
SMP Negeri 1 Ciamis berlokasi di Jalan Jendral Sudirman 06, Ciamis, Kecamatan Ciamis, Kabupaten Ciamis.
Menurut data Kemendikbud, sekolah ini terakreditasi A dan menggunakan kurikulum SMP 2013.
SMP Negeri 1 Ciamis menyelenggarakan kegiatan belajar-mengajar selama 5 hari dalam seminggu.
Fasilitas yang tersedia yakni 27 ruang kelas, 3 laboratorium, perpustakaan, dan sebagainya.
SMP Negeri 4 Ciamis beralamat di Jalan Tentara Pelajar No. 2, Ciamis, Kecamatan Ciamis, Kabupaten Ciamis.
Menurut data Kemendikbud, sekolah ini terakreditasi A dan menggunakan kurikulum SMP 2013.
Baca Juga: 6 SMP Negeri Terbaik di Trenggalek Versi Kemendikbud, Ada Sekolahmu?
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR