Pembelajarannya menggunakan Kurikulum 2013, ditunjang dengan ruang kelas, laboratorium, perpustakaan, hingga masjid.
SMP Yimi Gresik Full Day School berlokasi di Jalan Jaksa Agung Suprapto No. 76, Bedilan, Kec. Gresik, Kab. Gresik.
Sekolah ini sudah mendapatkan Akreditasi A pada tahun 2022 yang lalu dengan nilai akhir mencapai angka 92.
Pembelajarannya menggunakan Kurikulum 2013, ditunjang dengan 18 ruang kelas, satu laboratorium, dan satu perpustakaan.
Adapun perbandingannya adalah 60% mata pelajaran Umum dan 40% mata pelajaran Agama Islam.
Ada banyak ekstrakurikuler yang bisa diikut, mulai dari puisi, jurnalistik, KIR, futsal, matematika, basket, hingga pramuka.
SMP Semen Gresik terletak di Jalan Awikoen I No. 1, Kb. Dalem, Sidomoro, Kec. Kebomas, Kab. Gresik.
Sekolah ini sudah mendapatkan Akreditasi A pada tahun 2021 yang lalu dengan nilai akhir mencapai angka 91.
Visinya, yakni 'Mewujudkan Peserta Didik yang Kompeten, Mandiri, Religius, dan Peduli Lingkungan'.
Ada banyak prestasi yang diukir, mulai dari lomba festival lomba seni siswa nasional, pencak silat, hingga pidato.
Nah, itulah daftar SMP swasta terbaik di Kabupaten Gresik versi Kemendikbud. Adakah sekolah barumu?
Baca Juga: 5 SMP Swasta Terbaik di Purworejo Versi Kemendikbud, Adakah Sekolahmu?
Source | : | kemdikbud.go.id |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR