Sedangkan berkembang merupakan proses perubahan menuju kedewasaan.
Sehingga pada proses ini perubahan ini akan terjadi dari awal kehidupan.
Dan tentunya perkembangan juga akan berkaitan dengan proses pertumbuhan.
Pada proses ini akan melibatkan perubahan fisik, kognitif, sosial, dan emosional.
Perkembangan terjadi mencakup berbagai aspek seperti pertumbuhan fisik, diferensiasi sel, perubahan perilaku, peningkatan kemampuan kognitif hingga interaksi sosial.
Pada proses ini kita tidak bisa mengukurnya secara pasti.
Contoh perkembangan adanya adanya sikap yang berbeda saat masih kecil dan sudah dewasa.
Sedangkan pada hewan, perkembangan terjadi saat hewan sudah mulai memiliki insting berburu yang lebih baik daripada saat masih kanak-kanak.
Dari penjelasan itu, teman-teman bisa mengenal beberapa perbedaan antara tumbuh dan berkembang.
Tumbuh lebih banyak berkaitan dengan perubahan fisik, seperti peningkatan ukuran.
Baca Juga: Apakah Saja Nama Alat Pernapasan pada Tumbuhan? Materi Kelas 3 SD
Sehingga tumbuh bisa diukur secara pasti dengan alat ukur baik ukuran atau massa.
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR