1. Menghargai harkat dan martabat sesama manusia.
2. Menghormati Hak Asasi Manusia (HAM) seluruh warga sekolah.
3. Menghormati guru dan karyawan sekolah.
4. Menghargai seluruh teman tanpa membedakan.
5. Belajar bertoleransi terhadap perbedaan.
6. Berteman dengan semua teman di sekolah.
7. Tidak merendahkan orang lain.
8. Mendengar pendapat orang lain.
9. Menghormati pendapat dan pemikiran orang lain.
10. Tidak memaksakan kehendak sendiri.
11. Menerapkan sikap tenggang rasa.
Baca Juga: Mengenal Peran dan Fungsi Pancasila Sebagai Dasar Negara, Materi PPKn
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR