Dari kamera yang terpasang, para peneliti dan petugas melihat adegan induk serigala membawa banyak jenis benda untuk anak-anaknya.
Peristiwa itu terjadi di siang hingga malam hari dan diperkirakan akan terus berlangsung hingga para anak tumbuh dewasa.
Dari pengamatan itu para peneliti bukan hanya mendapatkan informasi baru tentang tingkah laku serigala, tapi juga hiburan yang menggemaskan.
Nah, itu cerita menggemaskan dari pada induk serigala di taman nasional yang membawakan banyak mainan untuk anak-anaknya.
----
Kuis! |
Di mana letak Taman Nasional Yellowstone? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Ikuti juga keseruan rangkaian acara ulang tahun Majalah Bobo yang ke-50 di majalah, website, dan media sosial Majalah Bobo, ya! #50TahunMajalahBobo2023
Kenapa Air Sering Tumpah saat Kita Memindahkannya dari Gelas? Ini Penjelasannya
Source | : | The Dodo |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR