- Mendapatkan penghidupan yang layak.
- Menikmati lingkungan bersih.
- Hidup tenang dan damai.
- Bebas memilih dan memeluk suatu agama.
- Dapat beribadah dengan aman dan tenang.
- Berpendapat dan berorganisasi.
- Mengembangkan kebudayaan daerah.
- Menggunakan fasilitas umum.
Berbeda dari sebelumnya, kewajiban berarti sesuatu yang harus dilakukan dengan penuh rasa tanggung jawab.
Jadi, kewajiban warga masyarakat adalah sesuatu yang harus dilakukan seseorang sebagai warga masyarakat.
Bentuk kewajiban warga masyarakat, antara lain:
Baca Juga: Contoh Hak dan Kewajiban yang Sesuai Pancasila di Bidang Politik
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR