Contoh dampak negatif dalam kehidupan berbangsa, terutama dalam penerapan Pancasila, antara lain:
1. Pencemaran lingkungan.
2. Eksploitasi sumber daya manusia.
3. Penurunan kualitas air.
4. Menyebabkan emisi gas rumah kaca.
5. Banyaknya ujaran kebencian di media sosial.
6. Tersebar berita bohong atau hoaks.
7. Kecurangan pada proses demokrasi.
8. Muncul kecemburuan sosial.
9. Menyebabkan degradasi moral.
10. Menimbulkan ketergantungan.
Nah, itulah dampak positif dan negatif kemajuan teknologi dalam penerapan Pancasila. Semoga bermanfaat!
Terbit Hari Ini, Mengenal Dongeng Seru dari Nusantara di Majalah Bobo Edisi 35, yuk!
Source | : | Adjar.id |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR