Jenis molekul sumber daya hayati adalah molekul organik karena berasal dari sel-sel makhluk hidup.
Secara umum, sumber daya hayati ini terdiri dari sumber daya alam nabati (tumbuhan) dan hewani (hewan).
Sumber daya hayati ini dihasilkan oleh alam dan digunakan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhannya.
Misalnya, manusia menggunakan sumber daya hayati hasil pertanian berupa padi untuk dijadikan beras.
Sumber daya nabati
Sumber daya hewani
Sumber daya non hayati adalah kebalikan dari sumber daya hayati karena berasal dari benda mati.
Benda mati itu tak memiliki sel hidup, tak bergerak, dan tak memiliki ukuran yang pasti karena tak tumbuh.
Sumber daya non hayati berupa bagian fisik dari alam yang tidak hidup, tapi tetap dibutuhkan makhluk hidup.
Baca Juga: Manfaat Persatuan dan Kesatuan dalam Mengelola Sumber Daya Alam, Materi Kelas 5 SD
Jenis molekul sumber daya non hayati adalah molekul anorganik karena berasal dari zat mati (tidak hidup).
Sumber daya non hayati bisa meningkatkan kesejahteraan manusia, walaupun bukan untuk sandang dan pangan.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR