Bobo.id - Pada materi Bahasa Indonesia kelas 5 SD, kita akan membaca teks berjudul 'Berhenti Menggangguku!'.
Teks ini bercerita tentang seorang siswa bernama Titan yang kerap diganggu oleh temannya, Bobi.
Melihat Titan kesulitan dan kebingungan, Bobi tidak merasa kasihan. Sebaliknya, ia justru merasa senang.
Bobi kerap mengganggu Titan dengan berbagai macam hal, mulai dari kalimat ejekan hingga tindakan fisik.
Tak lama kemudian, tindakan yang dilakukan oleh Bobi kepada Titan itu terdengar oleh guru sekolah.
Apa alasan Bobi suka mengganggu Titan, ya? Untuk mengetahuinya, baca teksnya di halaman 173, yuk!
Setelah membaca teks berjudul 'Berhenti Menggangguku!', kita diminta menjawab pertanyaan di bawahnya.
Apakah teman-teman sudah menemukan jawabannya? Berikut ini Bobo akan berikan alternatifnya. Simak, yuk!
Jawaban:
Masalah yang dihadapi oleh Titan dalam teks adalah karena ia sering diganggu oleh temannya bernama Bobi.
Pertama, Bobi pernah mengganggu Titan dengan cara menyandungnya sampai kacamata Titan terlepas.
Baca Juga: Menjawab Pertanyaan Sesuai Teks Bacaan Pembelajaran 5 Tema 8, Materi Kelas 3 SD
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR