Perbedaan peristiwa membeku dan menguap terletak pada bentuk perubahan zat yang terjadi, teman-teman.
Dalam peristiwa membeku, zat mengalami perubahan dari bentuk yang awalnya cair jadi bentuk padat.
Sementara itu, dalam peristiwa menguap, zat mengalami perubahan dari bentuk cair jadi bentuk gas.
Jawaban:
Source | : | Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR