- Tidak membeda-bedakan teman saat bermain.
- Memberikan kesempatan pada taman untuk berdoa sesuai dengan keyakinan.
- Melakukan permainan dengan adil dan tidak berbuat curang.
- Menjalankan piket dengan baik sesuai dengan tugas yang didapat.
- Memberikan kesempatan pada semua teman untuk menyampaikan pendapat.
- Tidak memilih-milih teman saat membuat kelompok belajar.
- Membantu semua teman yang membutuhkan pertolongan.
- Bersedia mengakui kesalahan dan meminta maaf saat berbuat salah.
- Mau memaafkan kesalahan teman yang berbuat salah dengan ikhlas.
- Belajar bersama tanpa membedakan teman sekelas.
- Menghargai guru yang mengajar di depan kelas.
Baca Juga: Contoh Sikap Menghormati dan Tidak Menghormati Perbedaan, Materi Kelas 3 SD
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR