4. Pemerataan penduduk di seluruh wilayah.
5. Mobilitas penduduk tinggi.
6. Kemampuan membeli kendaraan semakin tinggi.
7. Setiap keluarga memiliki kendaraan.
8. Bertambahnya jumlah kendaraan umum.
9. Terjadinya migrasi internasional.
10. Memudahkan proses bepergian.
Berikut ini beberapa contoh pengaruh negatif modernisasi bagi perpindahan penduduk.
1. Kemacetan di kota besar.
2. Polusi udara.
3. Kebutuhan akan besi meningkat.
Baca Juga: Pengaruh Negatif Modernisasi di Bidang Budaya, Materi IPS
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR