Yap, Budi Utomo adalah sebuah organisasi persatuan pertama di Indonesia yang didirikan di tahun 1908.
Selain itu, para pendiri bangsa juga melakukan ikrar Sumpah Pemuda pada tahun 1928, teman-teman.
Adapun bentuk nyata lain dari upaya pendiri bangsa adalah dengan memperjuangkan proklamasi.
Demi mencapai kemerdekaan Indonesia, para pendiri bangsa menyatukan diri, pikiran, dan tenaga.
Jawaban:
Saat ini, persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia dimaknai sebagai rasa kebersamaan dan toleransi.
Makna persatuan dan kesatuan bangsa saat ini adalah rasa persaudaraan meski berbeda ras, suku, dan agama.
Ada beberapa contoh yang bisa kita wujudkan untuk memaknai persatuan dan kesatuan bangsa, yakni:
- Menghargai orang yang beribadah sesuai keyakinannya.
- Membantu orang yang membutuhkan tanpa membedakan.
- Gotong royong bersama warga masyarakat.
Baca Juga: Sebab Akibat Tidak Ada Persatuan di Lingkungan Sekolah, Materi Kelas 5 SD
Source | : | Kompas.com,Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR