Kegiatan impor ini dilakukan dalam rangka memenuhi berbagai kebutuhan masyarakat di dalam negeri.
Bersumber dari Kompas.com, kegiatan impor di suatu negara ini dilakukan dengan beberapa tujuan berikut ini:
Seperti kita tahu, suatu negara tidak mungkin bisa memenuhi kebutuhan masyarakatnya sendirian.
Oleh karena itu, setiap negara ini memerlukan bantuan negara lain. Proses inilah yang disebut dengan impor.
Ada beberapa contoh kegiatan impor yang selama ini dilakukan oleh Indonesia dari negara lain, antara lain:
1. Indonesia membeli gandum dari negara lain.
2. Masuknya barang bermerek dari negara lain ke Indonesia.
3. Masuknya kendaraan bermotor dari negara lain ke Indonesia.
4. Indonesia membeli mesin berat dan alat konstruksi dari negara lain.
5. Indonesia menerima komputer dari negara lain.
Baca Juga: Apa Saja Tujuan Kegiatan Impor Bagi Suatu Negara? Materi Kelas 6 SD
6. Indonesia mengimpor minyak bumi untuk menjaga kestabilan energi.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Fransiska Viola Gina |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR