Nah, jenis pengobatan ini harus sesuai dengan jenis caing yang menginfeksi kucing kita.
Karenanya, penting melakukan pemeriksaan ke dokter hewan untuk mendapatkan jenis obat yang tepat.
Dari penjelasan ini, sekarang teman-teman paham tentang penyebab hingga cara mengatasi masalah kucing cacingan.
Dengan begitu upaya pencegahan juga bisa dilakukan dengan mengatur jenis makanan hingga menjaga kebersihan, ya.
----
Kuis! |
Apa jenis cacing yang bisa jadi masalah pada tubuh kucing? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Source | : | Klikdokter |
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR