Bobo.id - Pada materi IPS kelas 3 SD, teman-teman sudah belajar banyak hal.
Salah satu materi yang diajarkan adalah tentang penggunaan uang.
Uang merupakan alat penting yang harus kita pelajari agar bisa memenuhi kebutuhan.
Selain itu, pada materi penggunaan uang, teman-teman juga sudah belajar tentang cara menggunakan uang hingga berbagai jenis kebutuhan.
Nah, untuk menilai tingkat pemahaman teman-teman, mari coba jawab contoh soal berikut ini dan kemudian cocokkan jawaban dengan kunci jawaban yang sudah tersedia.
1. Bekerja akan menghasilkan....
a. Utang
b. Kebutuhan
c. Uang
d. Saldo
2. Manfaat uang adalah....
Baca Juga: 10 Contoh Soal Materi IPA Kelas 3 SD Semester 2 dan Pembahasannya
a. Alat penukar
b. Alat peminjaman
c. Alat penghitung
d. Alat utang
3. Kak Nia mendirikan usaha kue kering. Ia menggunakan uang tabungannya untuk membeli berbagai bahan dan perlengkapan. Maka fungsi uang pada peristiwa tersebut sebagai....
a. Alat penukar barang
b. Alat pembentuk modal
c. Alat satuan hitung
d. Alat peminjam
4. Penghasilan yang didapatkan seseorang disebut....
a. Peminjaman
Baca Juga: Contoh Soal Menghitung Operasi Bilangan dengan Sifat Matematika, Materi Kelas 4 SD
b. Pengeluaran
c. Pendapatan
d. Utang
5. Berikut ini merupakan kebutuhan pokok, kecuali....
a. Makanan
b. Rumah
c. Pakaian
d. Mobil
6. Liburan ke tempat wisata merupakan jenis kebutuhan....
a. Pokok
b. Primer
Baca Juga: Jawab Soal dari Puisi 'Kisah Sedih tentang Telepon Genggam', Materi kelas 6 SD
c. Tersier
d. Rutin
7. Ibu membeli nota untuk di warungnya. Nota adalah....
a. Bukti pinjaman
b. Bukti pembelian dan penjualan
c. Catatan saldo
d. Keterangan utang
8. Berikut yang termasuk kebutuhan pokok adalah....
a. Pakaian
b. Televisi
c. Mainan
Baca Juga: 10 Contoh Soal tentang Bangun Datar, Materi Matematika Kelas 3 SD
d. Liburan
9. Nuril membeli roti. Ia memberikan uang Rp 5.000,- kepada pedagang. Pada peristiwa itu, uang berfungsi sebagai alat....
a. Satuan hitung
b. Peminjaman
c. Penukaran
d. Pembayaran
10. Bu Rina mendapatkan gaji setiap bulannya. Berarti Bu Rina memperoleh....
a. Pemasukan tak terduga
b. Pemasukan rutin
c. Pemasukan tiba-tiba
d. Pemasukan tak terencana
Baca Juga: Contoh Soal Pengolahan Diagram Batang dan Jawabannya, Materi Kelas 3 SD
Dari contoh soal ini, bagaimana tingkat pemahaman teman-teman tentang materi penggunaan uang?
----
Kuis! |
Apa saja yang dipelajari pada materi Pengunaan Uang? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR