- Menangkap bola setinggi dada.
- Melempar bola ke ring.
- Menggiring bola.
- Menembak bola ke ring.
- Melakukan dribble sambil menghindari lawan.
- Melakukan teknik pivot.
Contoh umum gerakan lokomotor dalam olahraga adalah berjalan, berlari, melompat, dan memanjat.
Dalam permainan bola basket, gerakan lokomotor yang bisa kita lakukan antara lain sebagai berikut.
- Pemain berjalan sambil melakukan dribble.
- Pemain berlari sambil melakukan dribble.
- Pemain melompat untuk melakukan shooting.
Baca Juga: Berapa Lama Permainan Sepak Bola Internasional? Materi Kelas 6 SD
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR