- Mendahulukan kepentingan rakyat atau kepentingan umum.
Setelah mengenal tentang demokrasi Pancasila, berikut beberapa contoh penerapan sistem demokrasi ini dalam kehidupan sehari-hari.
1. Selalu bersikap adil pada siapa saja termasuk keluarga dan teman di sekolah.
2. Mengatasi masalah dengan melakukan musyawarah.
3. Memberikan kesempatan pada semua orang untuk menyampaikan pendapat.
4. Selalu mendahulukan kepentingan bersama daripada kepentingan pribadi atau kelompok.
5. Menaati aturan yang sudah dibuat dan disepakati bersama.
6. Tidak melakukan tindak diskriminasi pada siapa saja.
7. Menjalankan kewajiban yang dimiliki dengan bertanggung jawab.
8. Tidak menghalangi orang lain untuk mendapatkan haknya.
Dari penjelasan ini, sekarang teman-teman pasti lebih paham tentang sistem demokrasi Pancasila.
Baca Juga: 15 Contoh Pengamalan Sila Pertama pada Pancasila, Materi Kelas 3 SD
Menuju Dua Dekade, National Geographic Indonesia Gelar Pameran Foto Sudut Pandang Baru Peluang Bumi
Penulis | : | Amirul Nisa |
Editor | : | Sarah Nafisah |
KOMENTAR