Ia adalah Malala Yousafzai dari Pakistan yang pada usia 17 tahun mendapatkan Hadiah Nobel Perdamaian 2014.
Yousafzai memperoleh Hadiah Nobel atas perjuangan melawan penindasan terhadap anak-anak dan remaja dan demi hak semua anak atas pendidikan.
Ia menjadi pemenang Hadiah Nobel termuda hingga saat ini.
Nah, itulah fakta-fakta penting menenai Hadiah Nobel, teman-teman.
----
Kuis! |
Ada berapa kategori penghargaan Hadiah Nobel? |
Petunjuk: cek di halaman 1! |
Lihat juga video ini, yuk!
----
Ingin tahu lebih banyak tentang pengetahuan seru lainnya, dongeng fantasi, cerita bergambar, cerita misteri, dan cerita lainnya? Teman-teman bisa berlangganan Majalah Bobo.
Untuk berlangganan, teman-teman bisa mengunjungi Gridstore.id.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR