Bobo.id - Siapa di antara teman-teman yang suka mewarnai?
Kali ini, KFC Indonesia bekerja sama dengan Majalah Bobo dan menggelar lomba mewarnai tingkat nasional yang bertajuk "Aku, Chaki, dan Bobo Cinta Indonesia".
Kegiatan ini juga sangat istimewa dengan menggabungkan dua ikon yang begitu dekat dengan anak-anak, yaitu Chaki, maskot KFC, dan Bobo!
Hmm..penasaran apa saja kategori lombanya? Yuk, kita intip!
Kategori Lomba yang Menarik dan Beragam
Lomba mewarnai terbagi ke dalam tiga kategori usia, sehingga bisa menjangkau lebih banyak anak-anak dengan berbagai tingkat kemampuan dan kreativitas.
- Pertama ada kategori "Play" untuk anak-anak usia 3-7 tahun.
- Kedua ada kategori "Fun" untuk anak-anak usia 7-9 tahun.
- Ketiga ada kategori "Explore" untuk anak-anak usia 10-12 tahun.
Di setiap kategorinya, peserta diajak untuk menggambarkan kecintaan mereka terhadap Indonesia lewat lembar mewarnai menyertakan karakter Chaki dan Bobo beserta teman-temannya yang dapat kita jumpai pada Majalah Bobo edisi khusus kolaborasi dengan KFC bertema "Cinta Indahnya Indonesia".
Periode Lomba dan Cara Mengikutinya
Baca Juga: Majalah Bobo Edisi 29 Sudah Terbit, Cari Tahu Tentang Tulang si Penopang Tubuh, Yuk!
Kenapa Air Sering Tumpah saat Kita Memindahkannya dari Gelas? Ini Penjelasannya
KOMENTAR