Bobo.id - Apa yang harus kalian lakukan agar tidak melanggar aturan?
Pertanyaan tersebut terdapat dalam buku Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD Kelas IV halaman 214.
Di manapun kita berada, tentu ada peraturan yang berlaku, baik peraturan tertulis maupun peraturan tidak tertulis.
Tujuan dibuatnya aturan adalah untuk menciptakan keamanan dan ketertiban di lingkungan tempat berlakunya.
Namun dalam pelaksanaannya, aturan di sekolah juga dapat dilanggar oleh masyarakat.
Ketika sudah terjadi pelanggaran, maka akan ada sanksi dan konsekuensi yang diterima oleh pelanggar peraturan.
Tapi, kita juga bisa mencegah terjadinya pelanggaran.
Pada pelajaran IPAS kelas 4 SD Kurikulum Merdeka, kita akan menyebutkan hal yang harus dilakukan agar tidak melanggar aturan.
Yuk, simak penjelasan lengkapnya!
Berikut ini hal-hal yang harus dilakukan agar tidak melanggar aturan.
1. Memahami maksud dan tujuan dibuatnya aturan.
Baca Juga: 15 Contoh Perwujudan Nilai Kepahlawanan, Materi Kelas 4 SD Kurikulum Merdeka
Penulis | : | Grace Eirin |
Editor | : | Bobo.id |
KOMENTAR