Karena bentuknya bulat seperti kancing, maka dinamai jamur kancing. Jamur kancing atau Agricus bisporus sudah dikembangbiakkan di Prancis pada abad ke -17.
Ciri khas dari jamur kancing ini adalah memiliki tiga jenis yang berbeda yaitu putih, krem, dan cokelat muda.
Jamur ini sering dijadikan masakan karena memiliki rasa yang enak dan mengandung vitamin serta mineral yang dibutuhkan tubuh.
Baca Juga: Dikenal Mahal, Jamur Truffle Punya Banyak Manfaat untuk Tubuh, lo
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Sigit Wahyu |
KOMENTAR