Ia sudah bisa berbicara dan membaca sebelum usianya 4 tahun, bahkan ia berhenti kuliah karena ia lebih pintar dari dosennya.
IQ-nya mencapai 195.
Baca juga : Apa yang Terjadi pada Otak Saat Kita Bengong?
3. Kim Ung-Young
Di usia 3 tahun, Kim Ung-Young sudah bisa berbicara 3 bahasa. Ia lahir di Korea Selatan dan pindah ke Amerika Serikat dan bekerja untuk NASA.
IQ nya mencapai 210.
4. Leonardo Da Vinci
Orang-orang mengenal Leonardo Da Vinci karena lukisan-lukisan yang ia buat.
Namun, Leonardo Da Vinci yang memiliki IQ 190 ini ternyata juga ahli di bidang matematika, mesin, dan juga geologi.
5. Ainan Cawley
Ainan Cawley merupakan seorang anak kecil dari Singapura yang menggemparkan dunia. Di usianya yang masih belia, ia dikenal memiliki IQ sebesar 250, lo!
Sumber : hai.grid.id
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR