Bobo.id – Perayaan Paskah selalu identik dengan telur paskah.
Biasanya telur-telur itu dihias dengan gambar yang menarik dan berwarna-warni.
Ada juga telur paskah yang disembunyikan untuk kemudian dicari oleh anak-anak.
Sebenarnya, kenapa, sih, telur yang dijadikan simbol perayaan Paskah?
BACA JUGA: Inilah 3 Kegunaan Mode Pesawat pada Ponsel yang Jarang Diketahui
Awal Musim Semi
Paskah selalu dirayakan pada saat musim semi setiap tahunnya.
Sedangkan musim semi itu identik dengan Matahari terbit yang menghangatkan Bumi setelah musim dingin.
Pada zaman dulu, musim dingin itu merupakan musim yang sulit.
Itu karena pasokan makanan hanya sedikit sehingga terasa berlangsung sangat panjang.
Nah, pemberian telur di saat perayaan Paskah atau saat musim semi menjadi sebuah hadiah dari sedikitnya pasokan makanan itu.
BACA JUGA: Peta Indonesia Diperbarui, Inilah Perbedaannya dengan Peta Lama
Penulis | : | Cirana Merisa |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR