Tahukah teman-teman lautan terdalam di Bumi?
Lautan terdalam yang ada di Bumi dikenal sebagai Palung Mariana.
Kedalamannya mencapai sekitar 11 kilometer.
BACA JUGA: 5 Fakta Unik Terumbu Karang
Banyak Makhluk yang Ahli Menyamar
Sst.. ternyata lautan juga merupakan tempat tinggal makhluk yang ahli menyamar, lo.
Yuk, lihat salah satunya!
Terumbu Karang yang Bisa Dilihat dari Ruang Angkasa
Laut kita memiliki terumbu karang yang membentang seluas 2.300 km menyusuri pesisir timur Queensland, Australia.
Terumbu karang ini dikenal sebagai Great Barrier Reef.
Karena begitu luas dan besarnya, terumbu karang ini bisa terlihat dari ruang angkasa. Wow!
Itulah fakta-fakta laut yang mungkin belum teman-teman ketahui.
BACA JUGA: 7 Fakta Palung Mariana, Bagian Laut Terdalam yang Baru Bisa Diselami oleh 3 Orang
Penulis | : | Felixia Amanda |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR