Sehingga, glutamat menjadi penyusun utama berbagai protein yang ada.
Senyawa glutamat juga berperan penting dalam fungsi kognitif, seperti mengingat atau belajar.
3. Tiga Bentuk Reaksi Rasa Takut
Ketika kita menghadapi rasa takut, tubuh kita memberikan tiga pilihan reaksi.
Pertama ada tahap siaga atau freeze, kedua adalah reaksi berusaha melarikan diri dari penyebab takut atau disebut dengan flight, dan ketiga yaitu terpaksa melawan atau menghadapi penyebab rasa takut yang disebut dengan fight.
Nah, begitulah yang terjadi kalau kita sedang berada dalam situasi yang menakutkan.
Reaksi kamu saat takut biasanya yang mana?
BACA JUGA : Mengenal Porfiria yang Membuat Penderitanya Takut Sinar Matahari Layaknya Vampir
Lihat video ini juga, yuk!
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR