Para peneliti memprediksi, bahwa hal yang menyebabkan evolusi ini terjadi karena kondisi Galapagos yang tidak mendorong burung ini untuk memanfaatkan kemampuan terbangnya.
Di habitatnya, terdapat makanan yang berlimpah dan tidak adanya predator, sehingga burung-burung ini kehilangan alasan untuk terbang.
Pecuk galapagos justru menfokuskan untuk berenang dan berburu di dalam air. (Putri Puspita)
Lihat video ini juga, yuk!
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR