BACA JUGA : 9 Pantai Unik di Dunia, Ada yang Berpasir Hijau dan Berpasir Kaca
Sifat Kaca
Saat pasir cair mendingin, bahan ini akan membantu tekstur baru yang berbeda dari sebelumnya.
Selain transparan, pasir kuarsa ini mudah sekali dibentuk ketika meleleh, cukup tahan terhadap panas ketika sudah menjadi kaca, dan tidak akan bereaksi dengan cairan atau benda lain yang kita masukkan ke dalam kaca atau gelas.
Kaca juga bisa didaur ulang beberapa kali.
Jadi, gelas kaca yang biasa kita pakai buat minum, terbuat dari bahan yang bernama pasir kuarsa.
Sekarang sudah tahu, kan, teman-teman?
Lihat video ini juga, yuk!
Penulis | : | Yomi Hanna |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR